Minggu 16 Mar 2025

Notification

×
Minggu, 16 Mar 2025

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

Iklan

Indeks Berita

Tag Terpopuler

Manfaat dan Khasiat Kopi

16 Oktober 2011 | 01.51 WIB Last Updated 2011-10-26T14:04:04Z
                                           
Kebanyakan orang mengira khasiat kopi adalah untuk obat anti-tidur. Padahal sebenarnya nggak juga! selain itu kopi memiliki beberapa manfaat yang bagus untuk tubuh. Tapi ini tidak 100% ya, pokoknya minum sewajarnya saja, kalau kamu minum sampai 100x secankir sehari bisa-bisa kamu mati.
Bukan karena khasiat kopi yang membunuhmu, tapi kemungkinan bunuh diri karena duitnya habis buat beli si pelayan kopinya....wkwkwk
Berikut beberapa manfaat yang bisa kita ambil dari secangkir kopi :
Napas Lebih Lega
Manfaat yang paling kentara adalah untuk sesak napas, cobalah minum secangkir kopi untuk meghilangkan gejala menjengkelkan tersebut. Menurut Dr Menaldi Rasmin Sp P(K), pulmonologis dan ketua pendidikan  kedokteran berkelanjutan-FKUI, khasiat kafein dapat merelaksasi dan memperkuat kerja tonus otot napas yang membantu paru-paru.
Sedangkan menurut Marshall Plaut, M D, ketua Divisi Alergi di Natonal Institute Allergy and Infection Disease, kafein pada secangkir kopi dapat  bertindak untuk meredakan ketegangan di percabangan trakea (bronkus). Namun walaupun memiliki manfaat untuk pernafasan… bagi penderita asma yang parah, jangan mengganti obat yang kamu minum dengan kopi.
Mencagah Batu Ginjal
kopi bersifat diuretik. Jika kamu ditengah perjalanan dan menikmati secangkir kopi hangat yang nikmat. Itu juga berarti, anda harus bersiap-siap untuk kembali berhenti untuk mencari toilet. Namun dengan efek stimulan ini dapat membuat ginjal anda bebas dari batu ginjal. khasiat yang didapat bisa sampai 10% lho.
Bagi aku sih secangkir kopi hanya memiliki satu manfaat saja, menjadi teman di setiap hari. Nggak lebih daripada itu. dan salah satu khasiat yang didapat malah nggak bisa tidur. Entah karena nggak bisa tidur karena si kopi atau si penjual kopinya....
×
Berita Terbaru Update